Love Cursor

Valentine's Day Pumping Heart

Jumat, 16 Juni 2017

hacker paling bahaya dan paling ditakuti di dunia (ada indonesia lho!!)

hello, yang namanya hacker itu, pasti enggak segan menyerang jaringan, komputer, dan sebagainya. hacker juga disebut peretas dan hacker itu dapat merugikan  korbannya, berikut ini hacker paling bahaya dan paling ditakuti didunia..

1. Albert gonzales

Sepertinya hacker berbahaya yang satu ini mendapatkan banyak kekayaan dari kemampuannya. Albert bertanggung jawab atas pencurian kartu kredit dan nomor ATM terbesar di tahun 2005 hingga 2007.  dia bahkan menghabiskan 1 milyar untuk mengadakan pesta ulang tahunnya. Jika ditotalkan, Albert berhasil menyebabkan kerugian sekitar 2.5 triliun rupiah dengan mencuri lebih dari 170 juta rincian kartu kredit. 

Hasil gambar untuk albert gonzalez

2. jonathan joshep james

Hacker berbahaya satu ini sudah meninggal pada tahun 2008 lalu. Berita yang beredar tentang penyebab kematiannya sih karena bunuh diri. Meskipun begitu, pada saat hidupnya, Jonathan telah berhasil mencurisoftware NASA dan membuat NASA harus mematikan servernya selama tiga minggu dengan kerugian mencapai 600 juta rupiah.

jonathan

3. Adrian Lamo

Hacker berbahaya satu ini juga merupakan seorang jurnalis. Ia bisa menjadi hacker maupun cracker. Adrian mulai dikenal setelah berhasil menjebol sistem komputer The New York Times, Yahoo!, bahkan Microsoft pada tahun 2002. Adrian pun dapat mengidentifikasi kekurangan dan keamanan jaringan komputer dari perusahaan-perusahaan ternama

adrian lamo

4. astra

Belum ada yang mengetahui nama asli hacker berbahaya ini, namun polisi di Yunani mengungkapkan bahwa Astra adalah seorang ahli matematika berusia 58 tahun yang merupakan penduduk Athena. Astra mulai melakukan cyber crime sejak tahun 2002 dan terparah di tahun 2005 karena Ia menyusup ke sistem perusahaan militer Perancis bernama Dassault. Ia mencuri informasi tentang beberapa senjata, pesawat terbang, dan teknologi lainnya lalu menjual ke pihak lain.

astra

5. garry MCkinnon

Garry McKinnon merupakan salah satu hacker berbahaya yang terkenal di dunia. Ia adalah seorang adiministrator sistem komputer yang pernah meretas sistem komputer militer Amerika Serikat. Garry mencoba mencari informasi energi bebas dan UFO, menghapus file OS penting , serta menyebabkan kerusakan sistem kontrol rudal yang ditaksir bernilai ribuan dolar AS.






gary









6. jim geovedi

Hacker berbahaya satu ini ternyata berkebangsaan dan bertanah air IndonesiaJim Geovedi bukan hackerIndonesia ecek-ecek yang meretas toko online atau situs negara biasa, hacker Indonesia yang satu ini mampu meretas satelit! Peretasan satelit ini dilakukan bukan atas dasar iseng namun karena Ia pernah menjadi pembicara atas isu keamanan satelit (BBC News - 2006). Jim mencoba mempelajari sistem dan proses kerja satelit hingga akhirnya Ia dapat melumpuhkan satelit tersebut. Bukan hanya meretas, Jim bahkan mengubah arah serta menggeser satelit yang Ia retas. BRAVO!! Kalau yang disewa pemerintah untuk membuat website revolusi mental itu orang setara Jim Geovedi, pasti website-nya nggak kayak sekarang ya.
Sebenarnya banyak sekali warga Indonesia yang memiliki kemampuan IT di atas rata-rata namun tidak memunculkan diri ke permukaan untuk menjadi famous. Jadi, mengapa website revolusi mental dibuat sebobrok itu ya? Selain hacker berbahaya dan hacker Indonesia di atas, berikut JalanTikus sediakan tips dasar agar komputer kamu tidak mudah diretas.
jim geovedi

sumber: JALAN TIKUS dan CALON SARJANA (YOUTUBE)

bagaimana, gan? cukup informasinya untuk mengetahui hacker lainnya anda bisa mengunjungi situs jalan tikus. linknya: jalan tikus


Tidak ada komentar:

Posting Komentar